• Mon. Jan 5th, 2026

infokapuashulu.id

Bumi Uncak Kapuas

Month: January 2026

  • Home
  • Sempat Terhambat, Jalur Lintas Selatan di Desa Martadana Kini Kembali Lancar

Sempat Terhambat, Jalur Lintas Selatan di Desa Martadana Kini Kembali Lancar

INFOKAPUASHULU.ID – Personel Polsek Pengkadan merespons cepat kejadian rusaknya jembatan kayu di Dusun Sulang, Desa Martadana, Kecamatan Pengkadan, yang sempat menghambat arus lalu lintas jalur lintas selatan pada Senin (05/01/2026).…

Bupati Fransiskus Diaan Lantik Ambrosius Sadau sebagai Sekda Kapuas Hulu

INFOKAPUASHULU.ID – Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan, secara resmi melantik dan mengambil sumpah janji jabatan Ambrosius Sadau sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kapuas Hulu. Prosesi pelantikan berlangsung khidmat di Gedung…

Polres Kapuas Hulu Ungkap Kronologi Peristiwa Tertembaknya Warga di Perkebunan Sawit Desa Labian

INFOKAPUASHULU.ID – Satuan Reserse Kriminal Polres Kapuas Hulu saat ini tengah melakukan penyidikan intensif terkait peristiwa dugaan penyalahgunaan senjata api rakitan yang menyebabkan seorang warga berinisial AI (55) meninggal dunia.…

Gasak Yamaha MX King dan Aerox di Pengkadan, Pria Berinisial H Diringkus Sat Reskrim Polres Kapuas Hulu

INFOKAPUASHULU.ID – Satuan Reserse Kriminal Polres Kapuas Hulu kembali menunjukkan respons cepat dalam memberantas tindak kejahatan jalanan. Pada Sabtu (3/1/2026), Tim Lidik Sat Reskrim berhasil mengungkap kasus pencurian kendaraan bermotor…